SIFAT BAHAN DAN KEGUNAANNYA
Untuk Kelas 5 SD
Coba perhatikan berbagai benda yang ada di sekitarmu! Berbagai benda
tersebut dibuat dengan bahan yang disesuaikan dengan kegunaannya. Hal-hal yang perlu dipertimbangkan adalah dari segi kekuatan bahan menahan beban, daya serap bahan terhadap air, daya serap bahan terhadap panas dan listrik, kelenturan bahan, berat dan ringan bahan, mudah dan sukarnya proses pembuatan, sampai keawetan bahan. Alasan
pemilihan bahan tersebut adalah agar ketika benda digunakan dapat menghasilkan
beberapa keuntungan. Berbagai jenis bahan yang dapat digunakan untuk membuat
benda, antara lain, plastik, kayu, logam, karet, kaca, dan kertas.
Melalui pembelajaran menggunakan Powerpoint Interaktif ini
diharapkan siswa dapat memahami tentang sifat-sifat bahan dan kegunannya.
Untuk lebih jelasnya bisa didownload di sini